Site icon Pesona Informatika

Cara menginstall package wordpress pada sublime text

Cara Menginstall Package WordPress Pada Sublime Text

Package wordress pada sublime text digunakan sebagai pembantu dalam koding pengembangan wordpress. syntax penggunaan kode fungsi akan secara otomatis muncul saat kita masih menulis sebagian dari kode fungsi wordpress. berikut adalah instalasi package wordpress pada sublime text

sublime text 3
1. download package wordpress, anda bisa download di https://github.com/purplefish32/sublime-text-2-wordpress atau yang lainya.
2. buka sublime, pilih menu preferences, lalu pilih browse package. Otomatis akan membuka tempat penyimpanan package
3. copy kan package yang telah saudara install di dalam folder yang otomatis terbuka tadi, secara default terdapat folder bernama User, Pastekan di disitu.
4. coba buat file php baru kemudian ketik beberapa fungsi yang digunakan oleh wordpress, maka sublime otomatis akan menghiglight syntax yang digunakan pada fungsi wordpress.

Semoga bermanfaat.

Written by @akhi_syabab

Exit mobile version